VISI DAN MISI

Bertakwa, Berkarakter, Berprestasi, Menguasai IPTEK, Sehat dan Berwawasan lingkungan sesuai dengan Kearifan lokal.

  1. Mendorong peserta didik untuk mengamalkan nilai-nilai agama /  kepercayaan yang dianutnya melalui Praktek keagamaan.
  2. Mengembangkan potensi kecerdasan intelektual, emosional, dan spiritual siswa melalui pembelajaran Proyek.
  3. Menumbuhkan semangat berprestasi baik akademik maupun non akademik dengan pembinaan, pendampingan pada kegiatan kurikuler maupun ekstrakurikuler sesuai dengan minat dan bakat siswa.
  4. Mengembangkan semangat disiplin, kompetitif, dan bertanggungjawab yang tinggi seluruh warga sekolah melalui Pergelaran akhir tahun ajaran.
  5. Mewujudkan lingkungan belajar yang asri, nyaman, bersih dan sehat serta terbentuknya pola prilaku hidup bersih dan sehat di kalangan siswa dan warga sekolah pada umumnya melalui pembiasaan Prilaku Hidup Bersih dan Sehat serta lomba kebersihan antar kelas tiap tahun.
  6. Mewujudkan sekolah bernuansa lingkungan melalui pengembangan green school di sekolah.
  7. Meningkatkan proses belajar mengajar yang berbasis TIK (e-learning).
  8. Menumbuhkan budaya gemar membaca dengan program literasi yang didukung perpustakaan yang lengkap dan berkualitas
  9. Meningkatkan prestasi di bidang olah raga, seni budaya dan Bahasa dengan mengikuti lomba – lomba tingkat sekolah ,kota ,propinsi maupun Nasional
  10. Menjalin hubungan yang harmonis antara sekolah dengan orang tua, masyarakat, instansi dan lembaga terkait dalam rangka pencapaian visi sekolah yang optimal